Pallu Konro Makasar Mantabbss!!!
Bahan:
- 2 sdm minyak goreng
- 750 g iga sapi, potong-potong sesuai tulangnya
- 1750 liter air
- 1 sdm asam jawa, rendam dalam sedikit air, saring
- 3 sdm kecap
- 2 sdm bawang goreng
Bumbu halus:
- 5 butir bawang merah
- 4 siung bawang putih
- 3 butir keluwak, ambil isinya
- 1,5 sdt ketumbar sangrai
- 8 butir merica
- 4 butir cengkeh
- 2 sdt garam
Cara membuat:
- Panaskan minyak, tumis bumbu halus sampai harum. Masukkan iga, aduk hingga iga berubah warna. Tambahkan air, didihkan.
- Bubuhi air asam dan kecap. Masak samapi daging iga empuk(jika daging belum lunak, tambahkan air, rebus kembali).
- Angkat, taburi bawang goreng.
Pallu Konro Makasar Mantabbss!!!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar